Ini Dia 3 Aplikasi Pengubah Suara yang Keren untuk Dicoba!

1 min read

Karena tuntutan konten terkadang kita membutuhkan aplikasi yang keren pada smartphone. Seperti aplikasi pengubah suara yang membantu mengubah suara kamu menjadi karakter tertentu. Seperti suara kakek-nenek, suara anak kecil hingga suara kartun.

Saat ini ada banyak aplikasi yang bisa kamu gunakan untuk mengubah suara. Dan beberapa aplikasi tersebut dapat kamu unduh secara gratis dari Google Play Store. Seperti tiga aplikasi yang akan kita bahas pada artikel kali ini. Berikut ulasan selengkapnya!

3 Aplikasi Pengubah Suara Terbaik :

1. AndroidRock.

Aplikasi pengubah suara pertama yang dapat kamu gunakan pada smartphone yaitu AndroidRock. Tidak perlu khawatir ketika mencoba aplikasi yang satu ini sebab sangat mudah untuk digunakan. Kamu hanya perlu menyimpan file suara asli lalu mengubahnya menggunakan aplikasi ini.

READ  Game Online Mengasah Otak Yang Wajib Anda Coba

Ada banyak sekali pilihan suara yang bisa kamu gunakan pada aplikasi AndroidRock ini. Beberapa diantaranya yaitu suara anak kecil, suara orang tua, suara hewan hingga suara alien. Jadi itu di aplikasi pertama yang bisa kamu pilih untuk mengubah suara kamu.

2. VoiceFX Aplikasi Pengubah Suara

 kedua yang bisa kamu gunakan saat ini yaitu VoiceFX. Aplikasi yang satu ini juga menawarkan banyak sekali pilihan jenis suara untuk kamu. Hal ini sangat membantu proses pembuatan konten yang sedang kamu kerjakan.

Selain menawarkan banyak sekali jenis suara, aplikasi tersebut juga mempermudah proses penyimpanan. Kamu dapat menyimpan hasil suara tersebut ke dalam format MP3 dengan mudah. Jadi itu dia aplikasi kedua yang bisa kamu gunakan untuk mengubah suara.

3. AudioLab.

Aplikasi pengubah suara ketiga yang bisa kamu gunakan yaitu AudioLab. AudioLab akan membantu kamu mengubah suara dengan mudah dan cepat. Bahkan kamu dapat menggunakan aplikasi AudioLab ini secara gratis.

READ  Game Online Apex Legends

Tidak hanya memberikan efek pada audio, aplikasi ini memungkinkan kamu untuk menghilangkan noise. Jadi itu dia aplikasi ketiga yang akan membantu kamu merubah efek pada audio.

4. Voicemod.

Berikutnya yang bisa kamu gunakan yaitu Voicemod. Voicemod memungkinkan pengguna mengubah suara secara real-time dengan berbagai efek suara.

 Aplikasi ini menyediakan koleksi efek suara yang lucu dan unik, seperti suara robot, monster, atau karakter animasi. Fitur real-time memungkinkan pengguna mendengar perubahan suara segera setelah diterapkan.

5. RoboVox Aplikasi Pengubah Suara

Selanjutnya  yang bisa kamu gunakan yaitu RoboVox. RoboVox menyajikan efek suara robotik dan futuristik. Pengguna dapat menyesuaikan pitch dan efek suara lainnya untuk menciptakan suara yang mirip robot. Aplikasi ini juga memiliki opsi perekaman untuk menyimpan suara yang telah diubah.

5. Voice Changer With Effect

Aplikasi pengubah suara keenam yang bisa kamu gunakan yaitu Voice Changer. Aplikasi ini menawarkan berbagai efek suara termasuk suara monster, alien, helikopter, dan banyak lagi. Selain itu, pengguna dapat merekam suara mereka dengan efek yang telah diubah dan membagikannya melalui berbagai platform.

READ  Yuk Simak Berbagai Pilihan Game Online Salon untuk Isi Waktu Kosong

6. MorphVOX

Merupakan adaptasi dari aplikasi PC yang terkenal, MorphVOX mobile memungkinkan pengguna mengubah suara mereka menjadi berbagai karakter atau efek suara. Aplikasi pengubah suara ini menawarkan berbagai opsi penyesuaian untuk menciptakan suara yang unik.

7. Clownfish Voice Changer

Dikembangkan dengan fokus pada game dan panggilan suara, Clownfish menyediakan berbagai efek suara yang dapat disesuaikan. Aplikasi ini memungkinkan pengguna memodifikasi suara mereka dalam waktu nyata selama bermain game atau berkomunikasi.

Dari sekian banyak nama aplikasi pengubah suara di Google Play Store, tujuh diantaranya telah menjadi pembahasan pada artikel kali ini. Untuk itu segera unduh aplikasi tersebut dan temukan banyak manfaatnya.

Simak Juga: Agen Slot Online 2023